Kepada Yth:
Ketua Program Studi
di Universitas Brawijaya
Sehubungan dengan perencanaan pengadaan koleksi Perpustakaan UB Tahun 2015, bersama ini kami mohon masing-masing Fakultas mengajukan pengusulan koleksi yang diperlukan sebagai berikut :
- buku teks asing
-
E-Journal yang dibutuhkan
-
Buku teks Bahasa Indonesia
Daftar dibuat seperti format yang dapat diunduh disini FORM USULAN BUKU 2015
Pengajuan koleksi dikirim melalui email ke : library@ub.ac.id tembusan (cc) ke agus.wicaksono49@yahoo.com paling lambat tanggal 26 Januari 2015. Kami akan mengutamakan pengadaaan buku teks rujukan kuliah.
Demikian atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.
Perpustakaan,
Kepala
Johan Andoyo Effendi Noor
NIP. 196503251990021004